Kamis, 26 Mei 2016

Penyebab Wajah Kasar Dan Cara Mengatasinya



Penyebab Wajah Kasar Dan Cara Mengatasinya - Kulit wajah menjadi bagian terpenting seseorang untuk tampil di depan orang orang di sekitarnya , ketika mengalami masalah kulit wajah tentu ini akan membuat repot anda sendiri karena selain merusak tampilan juga dapat menganggu kepercayaan diri anda .

Penyebab Wajah Kasar Dan Cara Mengatasinya


Masalah kulit wajah baik pria atau wanita bisa mengalami nya selain jerawat masalah kulit wajah kasar menjadi masalah kulit yang masih banyak penderitanya .

Wajah yang kasar tentu membuat anda tidak nyaman karena membuat anda seperti menggunakan masker dai baja dan sangat mengganggu .

Penyebab wajah kasar

Kulit wajah yang kasa di tenggarai di sebabkan oleh berbagai faktor , diantaranya :

  • Dematitis 
  • Alergi 
  • Reaksi obat
  • Iritasi
  • Efek terbakar sinar matahari
  • Terlalu sering mencuci muka
  • perubahan cuaca
  • Terlalu lama di ruangan ber AC
  • Proses penuaan dini 
  • Dll
 Jika anda masih bingung mengenai penyebab dari kulit wajah kasa anda ada baiknya untuk segera memeriksakan kedokter spesialis kulit .

Untuk mendapatkan diagnosa yang lebih tepat , ketimbang hanya menebak nebak saja .

Cara mengatasi wajah kasar


Secara logika untuk mengatasi kulit wajah kasar dan kering yang anda alami bisa dengan mengunakan pelembab yang sesuai dengan kulit anda .

Namun jika dokter anda menganjurkan sebaliknya maka ada baiknya menanyakan secara pasti mengenai alasan dokter tidak menganjurkan pelembab .

Selain dengan yang di resepkan oleh dokter anda juga bisa menggunakan cara mengatasi wajah kasar seperti berikut ini :

Masker Putih Telur
Putih telur mengandung senyawa yang di butuhkan untuk peremajaan kulit .

Putih telur pun apabila di oleskan ke wajah dapat mengangkat sel sel kulit mati . sel kulit mati dapat menyebabkan kulit wajah yang kasar untuk mengatasinya dapat menggunakan masker putih telur yang di gunakan selama 30 menit .

Dan di bilas setelah itu .

Madu 
Madu sejan jaman dulu telah di gunakan sebagai pengobatan tradisional .

Madu mengandung antibakteri dan juga mengandung senyawa yang dibutuhkan oleh kulit , untuk mendapatkan khasiat madu anda dapat menghaluskan madu asli pada wajah anda biarkan 20-30 menit lalu bilas setelah itu .

Minum suplemen 
Suplemen di ciptakan untuk dapat memberikan khasiat lebih ketimbang anda menggunakan bahan yang masih polos seperti madu , pada suplemen kulit biasanya di campurkan lebih dari 1 senyawa bermanfaat untuk kulit .

Pada suplemen untuk kulit biasanya terkandung senyawa seperti kolagen , L-Glutathione , Elastin , Antioksidan Dll , Yang bermanfaat untuk mencegah penuaan dini , meregenerasi sel sel kulit , memutihkan kulit dan menghaluskan kulit .

Dan anda pun tak perlu bingun dalam mencari suplemen kesehatan kulit karena kini telah tersedia Glucoberry dan Glucocoa suplemen kulit yang mengandung segudang kebaikan untuk menghaluskan kulit .

Untuk informasi lebih lengkap klik >> Obat penghalus kulit wajah

Share:

0 komentar:

Posting Komentar